Tuesday, 18 January 2011
Supporter Manager
Bagai daging tanpa tulang, lembek. Begitulah kenyataan didalam dunia sepakbola, tanpa adanya suporter, sepakbola hanya sebuah kegiatan yang tidak menarik. Suporter adalah salah satu elemen penting dalam sepak bola. Tanpa suporter, atmosfer pertandingan sepak bola terasa hambar.
Kalau ada permainan video game seolah kita menjadi pemain sepakbola seperti PES, Winning, itu sudah biasa. Atau permainan menjadi Manager sebuah klub seperti FM, CM, Fifa Manager, ah biasa juga. Game seperti dibawah ini yang ditunggu-tunggu pecinta sepakbola :
Dalam game ini kamu dapat menjadi komando suporter sebuah tim sepakbola. Kamu bisa melemparkan bata, botol, kayu, apapun sesuka hatimu. Cuma satu, awas polisi !
Mainkan game ini di stadion-stadion terdekat.
-----------------------------------------------------------------------
Hahaha, sebenarnya ini mau buat kampanye suporter indonesia, tapi jadinya ngelantur sana sini.
2 jam Photoshop
Eos 450D
Ilham as model
Nutrisari hangat